Kami bertujuan menciptakan
Masyarakat dimana Individu
dapat terus melanjutkan
hidup di lingkungan yang
mereka inginkan bahkan
ketika mereka Menua & Sakit
atau Memiliki Keterbatasan

Keperawatan Gerontik dan Perawatan Kesehatan di Rumah adalah Ilmu praktik yang mendukung masyarakat untuk dapat terus melanjutkan hidup di lingkungan yang mereka inginkan bahkan ketika mereka menjadi lansia dan jatuh sakit (memiliki keterbatasan). Hal ini yaitu dengan mendukung masyarakat untuk:

a) Tetap sehat seiring bertambahnya usia.
b) Mampu melanjutkan kehidupan sesuai dengan keinginannya meskipun mereka jatuh sakit atau memiliki keterbatasan.
c) Menjaga martabatnya sampai akhir hayat.

Dalam penelitian, kami menghargai “Keperawatan di Tempat Tinggal” yaitu rumah, fasilitas perawatan jangka panjang (panti lansia), dan komunitas sebagai lingkungan di mana orang terbiasa hidup, dengan menciptakan pengetahuan praktis baru yang berorientasi pada tempat tinggal.

Akiko Ozaki, Professor Ph.D. R.N. P.H.N.

“Quality Of Life